Menu

Mode Gelap
Mobilisasi Ratusan Ketua RT/RW Barru ke Luar Kota Diduga untuk Menangkan Paslon Nomor 2 Dugaan Penyalahgunaan Wewenang, Bupati Barru Kumpulkan Ketua RT/RW untuk Menangkan Pasangan Dokter Ulfah & MHG AMPERA Desak Kejati Sulsel Periksa Dinas Pertanian Kabupaten Bantaeng Demo jilid V Ampera : Dugaan korupsi pengadaan bibit sukun dan nangka madu di Bantaeng Rekom Gerindra Ke Husniah Talenrang dan Darmawangsyah Muin

News · 25 Feb 2022 WITA ·

Bupati Maros Hadirkan Kolaborasi Seluruh Penggiat Pariwisata Sulsel


 Bupati Maros Hadirkan Kolaborasi Seluruh Penggiat Pariwisata Sulsel Perbesar

PHINISICE.ID, MAROS — Badan Promosi Pariwisata Daerah (BPPD) Kabupaten Maros menginisiasi hadirnya kerjasama antara pengelola Pusat Oleh Oleh Maros Kereen Dekra Mart dengan seluruh Asosiasi Penggiat Pariwisata Sulawesi Selatan di Aula Dekra Mart, Kamis 24 Februari 2022, Kemarin.

Hal tersebut dihadiri DPD ASITA Sulsel
,DPD ASTINDO Sulsel ,DPD HPI Sulsel, DPD Masata Sulsel ,DPD ASPPI Sulsel, DPD GENPI Sulsel dan DPD GIPI Sulsel.

Mengajak seluruh Asosiasi penggiat Pariwisata untuk berkunjung ke Dekra Mart Pusat Oleh oleh Maros Kereen sekaligus melakukan diskusi interaktif untuk mendengar dan menerima saran- saran dari seluruh penggiat Pariwisata terkait strategi pengelolaan Dekra Mart Maros sebagai Pusat Oleh Oleh Maros.

Bupati Maros Hadirkan Kolaborasi

Sementara itu Sekjend DPP Masata (Masyarakat Sadar Wisata) A. Aswan yang sekaligus juga koordinator Pendampingan Desa Wisata Provinsi Sulawesi Selatan menyebutkan berdasarkan penunjukan dari Kemenparekrat RI adalah bahwa Pusat Oleh Oleh Maros Kereen kalau ingin berkembang dan berkelanjutan maka jangan hanya sekedar tempat persinggahan saja .

” Maros adalah daerah perlintasan perjalanan antar daerah tetapi bagaimana kemudian kIta punya inovasi dan strategi khusus untuk menjadikan Dekra Mart Pusat Oleh oleh Maros Kereen sebagai tempat tujuan destinasi sebagaimana strategi yang dilakukan oleh Krisna Bali sebagi Pusat oleh oleh Bali,”jelasnya.

Senada yang sama dikemukakan Ketua DPD ASTINDO Sulsel Nurhayat mengatakan Dekra Mart sesungguhnya sudah sangat representatif sebagai Tempat Pusat Oleh Oleh Maros untuk dikunjungi oleh wisatawan lokal maupun domestik karena Maros adalah menjadi satu satunya pilihan oleh wisatawan untuk dikunjungi .

Baca Juga :  Wali Kota Makassar Segera Tunjuk Plt Kasatpol PP, Biarkan Aparat Bekerja

” Faktor aksesbilitas yang relatif sangat dekat dari bandara apalagi bandara sudah berada di Maros, ” turunya.

Di Kesempatan yang sama, Irfan Asyhari selaku KETUA BPPD Maros yang mengantar jalannya diskusi mengatakan sengaja menginisiasi acara kunjungan oleh seluruh penggiat Pariwisata Sulawesi Selatan ini ingin memfasilitasi Pengelola Dekra Mart agar mendapatkan masukan.

” ide ide kreatif inovatif terhadap strategi pengelolaan Dekra Mart Pusat oleh oleh Maros Kereen yang berkelanjutan adapun harapan kedepan agar Dekra Mart ini betul-betul dapat berjalan dengan baik sebagai Pusat oleh oleh Maros dimana menghadirkan produk-Produk UMKM yang tentunya diharapkan melalui kelancaran usaha ini maka akan membangkitkan kesejahteraan UMKM di Kabupaten Maros.

Bupati Maros yang juga turut hadir meski kesannya memberi surprise kepada seluruh pihak yang ada dalam forum diskusi tersebut adalah mengharapkan hadirnya kolaborasi dan sinergitas untuk seluruh Penggiat Pariwisata di sulsel kerna dengan cara itulah maka Pariwisata khusunya di Kabupaten Maros dapat berkembang dengan baik sebagai mana yang kita harapkan.

” Tentunya untuk pengelola Dekra Mart diharapkan harus mampu berinovasi dan berkreasi dengan baik terkait penentuan harga yang terjangkau, atraksi seni dan budayad,serta service kepada Mitra khususnya kepada sopir dan gaet yg bertugas membawa para wisatawan,” ujarnya.

Lanjut dikatakan Haidir Syam selaku Bupati Maros sangat senang dengan hadirnya seluruh asosiasi penggiat Pariwisata sulawesi Selatan dan mengapresiasi upaya yang dilakukan oleh BPPD Maros dalam menghadirkan Kolaborasi dan sinergitas oleh seluruh penggiat Pariwisata demi kemajuan dan keberlanjutan masa depan Pariwisata Maros, (Aco/red).

Artikel ini telah dibaca 72 kali

Baca Lainnya

Universitas Sawerigading Berduka, Mantan Ketua Prodi Ilmu Administrasi Negara Meninggal Dunia

10 April 2025 - 09:37 WITA

Kejati Sulsel Diminta Usut, GEMPI Sul-Sel Laporkan 3 Proyek Gagal di Lutim.

25 Februari 2025 - 16:28 WITA

Beberapa Mega Proyek Luwu Timur akan dilaporkan ke Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan diduga terdapat beberapa proyek gagal dan merugikan Negara.

23 Februari 2025 - 18:51 WITA

Villa Raudah bakal gelar Gathering Akbar bersama DPS Sulsel ada Hadiah Utama Umroh Gratis

21 Februari 2025 - 11:29 WITA

Didampingi JPN, KPU Bulukumba Berhasil Menangkan Sengketa Pilkada Bulukumba di MK

4 Februari 2025 - 19:31 WITA

Polres Bulukumba Kembali Gelar Yasinan dan Doa Bersama

30 Januari 2025 - 15:03 WITA

Trending di News