Menu

Mode Gelap
AMPERA Desak Kejati Sulsel Periksa Dinas Pertanian Kabupaten Bantaeng Demo jilid V Ampera : Dugaan korupsi pengadaan bibit sukun dan nangka madu di Bantaeng Rekom Gerindra Ke Husniah Talenrang dan Darmawangsyah Muin Dosen dan Mahasiswa Muhammadiyah Bulukumba Dapat Beasiswa Baznas dan PP Muhammadiyah Airdrop $NASDUCK Peluang Emas Mendapatkan Token Gratis di Dunia Kripto

News · 1 Des 2022 WITA ·

Kapolda Sulsel Bangga Pada Karya Kaum Difabel saat Saksikan Lomba Police ART Festival


 Kapolda Sulsel Bangga Pada Karya Kaum Difabel saat Saksikan Lomba Police ART Festival Perbesar

MAKASSAR — Kapolda Sulsel Bangga Pada Karya Kaum Difabel Kapolda Sulsel Irjen Pol Nana Sudjana menyaksikan langsung sekaligus menutup lomba Mural dalam ajang Police Art Festival 2022 yang digelar oleh Bid Humas Polda Sulawesi Selatan, Kamis (01/12). di Aula Andi Mappaodang Polda Sulsel kota Makassar, tadi sore

 

Dalam kesempatan tersebut, Kapolda Sulsel yang didampingi Kabid Humas Polda Sulsel serta PJU Polda Sulsel lainnya nampak antusias mengamati karya-karya peserta lomba yang berasal dari berbagai di Sulsel.

 

Dalam sambutannya Kapolda Sulsel mengatakan dirinya bangga dengan kreatifitas yang ditunjukkan para peserta, walaupun dengan keterbatasan yang dimiliki.

 

Ia juga menjelaskan kegiatan Police Art Festival 2022 merupakan implementasi program Presisi Kapolri dalam bentuk Kepedulian dan perhatian Polri terhadap penyandang disabilitas . Ia juga berharap ajang seperti ini bisa memberi motivasi kaum Difabel agar dapat terus berkarya.

 

“Terimakasih sudah mengikuti lomba ini , karena ini juga merupakan silaturrahmi antara Polri dengan masyarakat khususnya penyandang disabilitas”ungkap Kapolda

 

Adapun hasil Lomba dalam Police Art Festival 2022 Polda Sulawesi Selatan, Juara 1 Rahmat Hidayat (Jeneponto), Juara 2 M Isal (Bulukumba) dan Juara 3 Nero Ali Zaenal Assajad (Bone)

 

Nantinya, pemenang 1 dan 2 dalam ajang ini, akan dikirim lagi untuk berkompetisi di Jakarta untuk kembali beraksi dalam Police Art Festival 2022 yang di gelar Mabes Polri, (Co/**).

Baca Juga :  DPRD Makassar Hadiri Pelepasan Kontingen Cabor. Karate Makassar di Prprov Sulsel XVII

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

 

Artikel ini telah dibaca 21 kali

Baca Lainnya

Dianggap Tegas Panggil Bupati dan Wakil Bupati, Praktisi Hukum Apresiasi Langkah Bawaslu Bulukumba

19 September 2024 - 19:12 WITA

Masyarakat Disebut ‘Dongo’ Jika Tidak Pilih Andi Utta, Eks Jubir Andi Utta ini Ajak Bersikap Santun dalam Berpolitik

19 September 2024 - 11:40 WITA

Disebut Bukan Jubir Petahana di Pilkada 2020 Lalu, Iwan Gallarrang: Semua Bisa Mengalami Habis Manis Sepah Dibuang

18 September 2024 - 19:13 WITA

Siap Menang, Anzar Zainal Bate Diplot Ketua Tim Koalisi Partai Pengusung HatiDamai di Pilkada Gowa

10 September 2024 - 17:32 WITA

Lempar Sinyal Dukungan, Bupati Gowa: Kalau Saya Lihat Ibu Husniah, Hati Damai

10 September 2024 - 13:59 WITA

Hasby Terpilih Presma Unismuh Makassar Periode 2024-2025

4 September 2024 - 15:04 WITA

Hasby Terpilih Presma Unismuh
Trending di News