Menu

Mode Gelap
Mobilisasi Ratusan Ketua RT/RW Barru ke Luar Kota Diduga untuk Menangkan Paslon Nomor 2 Dugaan Penyalahgunaan Wewenang, Bupati Barru Kumpulkan Ketua RT/RW untuk Menangkan Pasangan Dokter Ulfah & MHG AMPERA Desak Kejati Sulsel Periksa Dinas Pertanian Kabupaten Bantaeng Demo jilid V Ampera : Dugaan korupsi pengadaan bibit sukun dan nangka madu di Bantaeng Rekom Gerindra Ke Husniah Talenrang dan Darmawangsyah Muin

News · 21 Jun 2023 WITA ·

Wakil Walikota Makassar Pantau Kesiapan Lomba Kelurahan Tingkat Kabupaten Kota 2023


 Wakil Walikota Makassar Pantau Kesiapan Lomba Kelurahan Tingkat Kabupaten Kota 2023 Perbesar

MAKASSAR — Lomba Kelurahan Tingkat Kabupaten ,Wakil Wali Kota Makassar, Fatmawati Rusdi kunjungi lorong Jl Gusung Jihad, dalam rangka persiapan lomba kelurahan/desa tingkat Kabupaten/Kota 2023, Selasa (20/06/2023).

Dalam kunjungan tersebut, Fatmawati Rusdi mengecek kesiapan setiap indikator, serta kesertaan/keterlibatan seluruh OPD dan masyarakat.

“Dari sini dapat menjadi cerminan implementasi perkembangan pembangunan, atas usaha pemerintah dan masyarakat, sebagai upaya penguatan kelembagaan, dan peningkatan partisipasi masyarakat,” tutur Fatmawati Rusdi.

Dalam kunjungan tersebut, bersama Kelompok Wanita Tani (KWT), Fatmawati Rusdi menyempatkan memanen berbagai jenis tanaman aneka sayuran, seperti bayam, bayam merah, kangkung, terong, sawi dan pakcoy.

Selain itu, Fatmawati Rusdi mengapresiasi kreatifitas masyarakat menata lorong, yang terlihat bersih dan tertata rapi.

Bahkan, Fatmawati pun menyempatkan mengambil gambar di salah satu lorong yang dinilai cukup indah dijadikan spot foto.

Selain itu, kesiapan Posyandu, bank sampah hingga bak sampah menjadi perhatian Wakil Wali Kota Makassar.

Peninjauan ini, Fatmawati Rusdi didampingi beberapa Kepala OPD, diantaranya Kepala Dinas Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak, Kepala Dinas Perikanan dan Pertanian, Kepala Dinas Kesehatan, dan Kabag Pemberdayaan Masyarakat. (**)

 

Cek Berita dan Artikel yang lain Ikuti saluran PHINISICE SULSEL di [ WhatsApp  ]

Baca Juga :  TPPS Sulsel Komitmen Optimalkan Capaian PPS dengan Kolaborasi Terpadu
Artikel ini telah dibaca 19 kali

Baca Lainnya

Desak KPK Usut Dana Rp50 Miliar Mantan Direktur RSUD LA Patarai Barru

26 November 2024 - 10:52 WITA

Ulfah Gagal Pimpin RSUD LA Patarai Barru: Fasilitas Buruk, Kemana Dana Rp50 Miliar?

26 November 2024 - 10:48 WITA

Debat Publik Barru Memanas: Paslon 02 Terpojok Isu RSUD, Dana Rp50 Miliar Dipertanyakan

26 November 2024 - 09:33 WITA

Pesan Berantai Beredar di Media Sosial, Ajak Cegah Politik Uang dan Dugaan Keterlibatan Kades

21 November 2024 - 17:04 WITA

Pjs Bupati Bulukumba Dituding Tidak Netral di Pilkada 2024, Kampanyekan Keberhasilan Petahana Lewan Media

21 November 2024 - 00:25 WITA

Pesan Husniah Talenrang untuk Warga Gowa: Politik Itu Sementara, Persaudaraan Selamanya

19 November 2024 - 14:40 WITA

Trending di News