Menu

Mode Gelap
Mobilisasi Ratusan Ketua RT/RW Barru ke Luar Kota Diduga untuk Menangkan Paslon Nomor 2 Dugaan Penyalahgunaan Wewenang, Bupati Barru Kumpulkan Ketua RT/RW untuk Menangkan Pasangan Dokter Ulfah & MHG AMPERA Desak Kejati Sulsel Periksa Dinas Pertanian Kabupaten Bantaeng Demo jilid V Ampera : Dugaan korupsi pengadaan bibit sukun dan nangka madu di Bantaeng Rekom Gerindra Ke Husniah Talenrang dan Darmawangsyah Muin

News · 16 Okt 2023 WITA ·

Hadirkan Ustad Nur Maulana, IKA SMA Negeri 5 Makassar Angkatan 88 akan Menggelar Maulid Akbar


 Hadirkan Ustad Nur Maulana, IKA SMA Negeri 5 Makassar Angkatan 88 akan Menggelar Maulid Akbar Perbesar

MAKASSAR | Hadirkan Ustad Nur Maulana , Ikatan Keluarga Alumni SMA Negeri 5 Makassar Angkatan 88 yang lebih dikenal dengan sebutan IKA 588 akan menggelar Maulid Akbar yang rencananya akan diadakan pada tanggal 21 Oktober 2023 di Hotel Maxone Makassar.

Hadirkan Ustad Nur Maulana Zubhan selaku Ketua Panitia mengatakan, kegiatan ini dikemas lebih besar karena akan mengundang rekan alumni angkatan 88 yg tersebar di seluruh Indonesia, juga mengundang lintas angkatan, sehingga acara ini dapat menjadi ajang silaturahmi bagi berbagai angkatan. Kami memperkirakan ratusan alumni akan hadir dan berpastisipasi pada kegiatan ini.

Pada kesempatan terpisah, Ketua IKA 588, Marwan Aras mengatakan, kegiatan ini merupakan salah satu program kerja pada masa kepengurusan 2023-2025, dan maulid ini diserahkan ke bidang kerohanian.

Acara ini akan dirangkai dengan melouching kegiatan lainnya yaitu Gerakan Sejuta Quran. Sehingga kegiatan ini dapat terus berkesinambungan.

Inti dari setiap kegiatan yang dilakukan oleh IKA 588 bertujuan sebagai media silaturahmi dan kemanfaatan untuk semua, tutup Marwan Aras.

Puncak acara ini akan diisi ceramah maulid yang akan menghadirkan penceramah kondang skala nasional yakni Ustadz H.M Nur Maulana.

Untuk informasi yang lebih lengkap dapat menghubungi WAG 588 atau pengurus 588 cq bidang kerohanian.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain Ikuti saluran PHINISICE SULSEL di [ WhatsApp  ]

Baca Juga :  Humas Polri dan SMSI Perkuat Kolaborasi Wujudkan Pemilu Damai
Artikel ini telah dibaca 29 kali

Baca Lainnya

Universitas Sawerigading Berduka, Mantan Ketua Prodi Ilmu Administrasi Negara Meninggal Dunia

10 April 2025 - 09:37 WITA

Kejati Sulsel Diminta Usut, GEMPI Sul-Sel Laporkan 3 Proyek Gagal di Lutim.

25 Februari 2025 - 16:28 WITA

Beberapa Mega Proyek Luwu Timur akan dilaporkan ke Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan diduga terdapat beberapa proyek gagal dan merugikan Negara.

23 Februari 2025 - 18:51 WITA

Villa Raudah bakal gelar Gathering Akbar bersama DPS Sulsel ada Hadiah Utama Umroh Gratis

21 Februari 2025 - 11:29 WITA

Didampingi JPN, KPU Bulukumba Berhasil Menangkan Sengketa Pilkada Bulukumba di MK

4 Februari 2025 - 19:31 WITA

Polres Bulukumba Kembali Gelar Yasinan dan Doa Bersama

30 Januari 2025 - 15:03 WITA

Trending di News