Menu

Mode Gelap
Mobilisasi Ratusan Ketua RT/RW Barru ke Luar Kota Diduga untuk Menangkan Paslon Nomor 2 Dugaan Penyalahgunaan Wewenang, Bupati Barru Kumpulkan Ketua RT/RW untuk Menangkan Pasangan Dokter Ulfah & MHG AMPERA Desak Kejati Sulsel Periksa Dinas Pertanian Kabupaten Bantaeng Demo jilid V Ampera : Dugaan korupsi pengadaan bibit sukun dan nangka madu di Bantaeng Rekom Gerindra Ke Husniah Talenrang dan Darmawangsyah Muin

News · 23 Apr 2022 WITA ·

Usai Shalat Subuh Berjamaah, Fatma Distribusikan 550 Paket Sembako


 Usai Shalat Subuh Berjamaah, Fatma Distribusikan 550 Paket Sembako Perbesar

MAKASSAR— Usai Shalat Subuh Berjamaah, Wakil Wali Kota Makassar, Fatmawati Rusdi melakukan pembagian sembako yang dibalut dalam kegiatan safari ramadan, Sabtu (23/4/22). Lokasi pertama yang dijadikan titik pembagian sembako yakni di Bumi Permata Sudiang (BPS), Kecamatan Biringkanaya.

 

Sebanyak 550 paket sembako untuk 11 kelurahan di Biringkanaya didistribusikan dan diperuntukkan untuk warga yang terdata tidak mampu.

Pembagian tersebut dilakukan usai Fatma melakukan shalat subuh berjamaah di Masjid Babussalam BPS. Dalam sambutannya, Fatma mengingatkan untuk selalu berbagi dan mengeluarkan zakat.

“Safari ramadan yang dikemas dalam pembagian sembako ini merupakan salah satu bentuk rasa syukur kita sebagai ummat manusia agar selalu peduli dengan sesama. Apalagi di saat sekarang semua kebutuhan harganya naik,” ucap Fatma.

Ia berharap bantuan yang diberikan itu dapat bermanfaat dan meringankan beban masyarakat.

“Saya berharap agar tidak melihat pada nilainya, tapi lihat dari ketulusan dan keikhlasan. Semoga bantuan ini bisa bernilai ibadah dan dapat meringankan beban-beban warga kita,” harapnya.

Tak lupa pula ia mengingatkan untuk tetap patuh pada protokol kesehatan 5M agar senantiasa masyarakat dapat terjaga dari virus Covid 19, (Aco/**).

 

Cek Berita dan Artikel yang lain Ikuti saluran PHINISICE SULSEL di [ WhatsApp  ]

Baca Juga :  Korlantas Polri Uji Coba Ganjil Genap di Tol Cikampek
Artikel ini telah dibaca 45 kali

Baca Lainnya

Universitas Sawerigading Berduka, Mantan Ketua Prodi Ilmu Administrasi Negara Meninggal Dunia

10 April 2025 - 09:37 WITA

Kejati Sulsel Diminta Usut, GEMPI Sul-Sel Laporkan 3 Proyek Gagal di Lutim.

25 Februari 2025 - 16:28 WITA

Beberapa Mega Proyek Luwu Timur akan dilaporkan ke Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan diduga terdapat beberapa proyek gagal dan merugikan Negara.

23 Februari 2025 - 18:51 WITA

Villa Raudah bakal gelar Gathering Akbar bersama DPS Sulsel ada Hadiah Utama Umroh Gratis

21 Februari 2025 - 11:29 WITA

Didampingi JPN, KPU Bulukumba Berhasil Menangkan Sengketa Pilkada Bulukumba di MK

4 Februari 2025 - 19:31 WITA

Polres Bulukumba Kembali Gelar Yasinan dan Doa Bersama

30 Januari 2025 - 15:03 WITA

Trending di News